-->

[CustomRom] Simple-Os v.2 final

Simple-Os v.2 final

Simple rom v.2 , custom rom yang di kembangkan oleh agan E'way FijRdauz setelah sebelumnya mengeluarkan simple v.1 kali ini agan E'way akhirnya mengeluarkan simple rom v.2 yang bertemakan material seperti layaknya rom lollipop.

Apa saja kelebihan SimpleRom v.2 kali ini ?
  • #Desain Material
  • #Change color toggle
  • #Change Background Toggle
  • #Minimal size download
  • #etc.
rom ini sangat simple dan sangat nyaman digunakan dengan desain yang elegant membuat device kita terlihat seperti device mahal.

Bagi kalian yang ingin menggunakan rom ini, baca dan simak baik-baik syarat dan cara instal nya agar tidak terjadi kesalahan dalam penginstalan

Admin technodroid tidak bertanggung jawab dengan apa terjadi setelah kalian mencoba tutorial ini.
Syarat :

  • #Kalian telah mendownload file yang di butuhkan (link di akhir postingan)
  • #Letakkan file yang sudah di download di sdcard kalian
  • #Sudah terinstal twrp atau philz temporary
  • #Pastikan kalian sudah mempunyai backup-an rom kalian, jika terjadi sesuatu kalian bisa mengembalikan device kalian seperti semula dengan me-restore backupan kalian
Cara Install :
  • #Matikan device kalian
  • #Masuk ke twrp atau philz temporary dengan menekan tombol vol-down+power
  • #Lakukan 3W wipe data, chace, dalvik chace, lakukan 2 kali agar device kita benar-benar maksimal
  • #pilih install zip from sdcard di twrp atau philz temporary kalian
  • #Cari file yang sudah di download tadi
  • #instal SimpleRom v.2.zip sampai selesai
  • #Reboot
Known Bugs :
  • #Google keyboard akan force-close ketika pertama kali muncul, dan lancar setelahnya
Link Download


Terima Kasih kepada :

Official Grup advan s4k

0 Response to "[CustomRom] Simple-Os v.2 final"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel